P4F Berikan Cara Menghubungkan Penawaran dan Permintaan PES

P4F mendukung Lestari Capital untuk mengembangkan dua mekanisme pasar untuk menghubungkan perusahaan sektor swasta dengan hutan desa dan ERC. Pertama, mereka mengembangkan mekanisme penyaluran pembiayaan sektor swasta untuk proyek konservasi, termasuk menyiapkan struktur tata kelola dan proses kompensasi. Kemudian, melibatkan calon pembeli untuk memastikan mekanisme tersebut diterima oleh RSPO, dan

Continue Reading
Makan malam family gathering
Program

Momen Awal Tahun dengan Even Family Gathering

Awal tahun baru dengan semangat baru. Begitu umumnya bagi publik saat memulai kerja di awal tahun baru. Bagaimana dengan Yayasan PRCF Indonesia? Yayasan yang dipimpin oleh Imanul Huda S Hut M Hut ini mengawali awal tahun baru dengan kegiatan Family Gathering (FG) di Dayang Resort Singkawang 6-8 Januari 2023. Kegiatan

Continue Reading
Pelatihan pemantauan
Berita & Cerita

Pelatihan Pemantauan dan Evaluasi Enam LPHD

Yayasan PRCF Indonesia lewat Program Perhutanan Sosial memfasilitasi pelatihan pemantauan dan evaluasi enam LPHD di Aula Pertemuan Gedung Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Putussibau Kapuas Hulu, 19-21 Desember 2022. Kegiatan ini diikuti 27 peserta terdiri 19 laki-laki dan 8 perempuan. Enam LPHD itu terdiri dari LPHD LPHD Bukit Belang Desa

Continue Reading
Bupati Kapuas Hulu
Berita & Cerita

Promosi Produk KUPS di Festival Danau Sentarum

Yayasan PRCF Indonesia, melalui program TFCA Kalimantan, berpartisipasi di dalam Festival Danau Sentarum 2022 yang dilaksanakan di Kecamatan Batang Lupar, Kapuas Hulu, 1-4 Desember 2022. Festival kali ini dihadiri langsung oleh Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, didampingi oleh Koordinator Strategi dan Komunikasi Wisata Alam, Budaya, dan Buatan, Kementerian Pariwisata dan

Continue Reading