Mengenal Madu Hutan Nanga Lauk, Madu Hutan Berkualitas Tinggi
Desa Nanga Lauk Kecamatan Embaloh Hilir Kabupaten Kapuas Hulu terkenal sebagai penghasil madu hutan berkualitas tinggi. PRCF Indonesia sejak tahun 2019 lalu telah mendampingi desa
Hasil Laboratorium, Madu Hutan Nanga Lauk Dinyatakan Asli Tanpa Campuran Bahan Lain
Belum lama ini PRCF Indonesia mendaftarkan madu hutan Desa Nanga Lauk ke Laboratorium Terpadu Universitas Tanjungpura (Untan) sesuai SNI 8864-2018. Hasil uji laboratorium menyatakan bahwa
Madu Hutan Nanga Lauk 400 Kg Terjual Habis
Madu hutan Nanga Lauk sangat terkenal kualitasnya. Begitu panen, sudah banyak ditunggu pembeli. Sebagai bukti, Kelompok Usaha Perhutanan Sosial (KUPS) Madu di bawah Lembaga Pengelola
Madu Hutan Nanga Lauk Kualitas Terbaik
Madu hutan dengan kualitas terbaik di Kalimantan Barat bahkan Indonesia hanya ada di Desa Nanga Lauk. Madu atau orang kampung menyebutkan wanye’ salah satu komoditas