Sebanyak 242 Kepala Keluarga (KK) di Desa Nanga Lauk Kecamatan Embaloh Hilir Kabupaten Kapuas Hulu mendapat bantuan sembako dari LPHD Lauk Bersatu. Mereka yang dapat bantuan terdampak pandemi Covid-19. Penyerahan bantuan tersebut didampingi staf PRCF Indonesia serta Camat, Kapolsek, dan Danramil Embaloh Hilir. Bantuan dari LPHD tersebut bersumber dari dana